Tips Mudah Cek Kondisi Sabuk Pengaman

icon 21 March 2022
icon Admin
Sabuk pengaman merupakan salah satu fitur pada mobil yang harus digunakan demi tercapainya keselamatan saat berkendara. Oleh karena sabuk pengaman merupakan perangkat yang penting, maka sangat dianjurkan untuk selalu cek sabuk pengaman Anda.

  • Tips cek sabuk pengaman

Langkah yang dapat dilakukan untuk mengecek kondisi sabuk pengaman, yaitu: dengan memperhatikan kondisi sabuk pengaman dari fisiknya; melakukan pengecekan kondisi sabuk pengaman dengan cara menarik sabuk pengaman dengan gerakan cepat; serta melakukan pengecekan menggunakan scanner obd.

        1. Cek fisik sabuk pengaman

Yang paling mudah untuk melihat bagaimana kondisi dari sebuah sabuk pengaman adalah dilihat dari kondisi fisiknya. Periksa apakah baik pada tali atau kepala sabuk pengaman masih berfungsi dengan baik. usahakan jangan sampai tali sabuk pengaman terlilit.